The Journal of "Jelajah Ungu" 3D Game Design For Amikom University Students

Perancangan Game 3D "Jelajah Ungu" Untuk Mahasiswa Universitas Amikom Yogyakarta

Authors

  • Wakhid Pramadya Putra Universitas Amikom Yogyakarta, Indonesia
  • Faiq Muztaba Universitas Amikom Yogyakarta, Indonesia
  • Farrel Faustilla Arkan Universitas Amikom Yogyakarta, Indonesia
  • Moch Farid Fauzid Universitas Amikom Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.46961/jommit.v8i2.1548

Abstract

Pada era digital saat ini, pengenalan lingkungan kampus kepada mahasiswa baru sering kali menjadi tantangan. Untuk menjawab permasalahan ini, kami merancang sebuah game 3D eksplorasi gedung kampus Universitas Amikom Yogyakarta. Game ini dirancang untuk memberikan pengalaman yang interaktif, informatif, dan menyenangkan bagi mahasiswa baru dalam mengenal tata letak ruangan di Gedung 2. Melalui elemen permainan seperti pengumpulan poin dan informasi di lokasi-lokasi penting, mahasiswa diharapkan dapat dengan cepat memahami tata letak kampus. Game ini menggunakan pendekatan desain berbasis user experience (UX) dengan fokus pada kemudahan navigasi dan visualisasi yang menarik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi ini dapat meningkatkan efisiensi mahasiswa dalam eksplorasi kampus.

Downloads

Published

2025-04-18

How to Cite

Pramadya Putra , W., Muztaba, F., Faustilla Arkan , F., & Farid Fauzid , M. (2025). The Journal of "Jelajah Ungu" 3D Game Design For Amikom University Students: Perancangan Game 3D "Jelajah Ungu" Untuk Mahasiswa Universitas Amikom Yogyakarta. JoMMiT : Jurnal Multi Media Dan IT, 8(2), 152–157. https://doi.org/10.46961/jommit.v8i2.1548

Citation Check